Jangan Lupa Minum Obat

Sistem pengingat minum obat otomatis untuk pasien hipertensi. Pantau jadwal, riwayat, dan tingkat kepatuhan dengan mudah.

Notifikasi Otomatis

Dapatkan pengingat tepat waktu sesuai jadwal minum obat Anda

Laporan Lengkap

Pantau tingkat kepatuhan dan riwayat minum obat dengan detail

PWA Ready

Akses seperti aplikasi native, bekerja offline

Cara Kerja

1

Daftar Akun

Buat akun sebagai pasien

2

Input Jadwal

Farmasis menginput jadwal obat

3

Terima Notifikasi

Dapatkan reminder otomatis

4

Pantau Progress

Lihat riwayat dan statistik